Info Sekolah
Kamis, 09 Mei 2024
  • Terima kasih sudah berkunjung ke website resmi SMKN 1 Sumenep, SMK Bisa dan Hebat
28 Januari 2022

SMKN 1 Sumenep Peduli lingkungan, dibuka dengan Apel Pagi

Jumat, 28 Januari 2022 Kategori : Berita

Organisasi Siswa Intra Sekolah (Osis) bersama Ribuan Siswa Siswi SMKN 1 Sumenep, Laksanakan kegiatan SMK Peduli Lingkungan, Jum’at (28/1/2022)

Sebelum memulai Kegiatan SMK Peduli lindungan. Guru, Karyawan dan seluruh Siswa Siswi SMKN 1 Sumenep ikuti Apel pagi, di Lapangan Upacara SMKN 1 Sumenep.

Shindy Aulia Afivatul Hasanah
ketua Osis SMKN 1 Sumenep mengatakan, tujuan OSIS melaksanakan kegiatan SMEKSA atau SMKN 1 Sumenep Peduli Lingkungan, semata mata untuk meningkatkan, rasa peduli terhadap lingkungan dan semangat gotong royong bagi seluruh warga SMK Negeri 1 Sumenep. Kata Shindy

Selain itu, ia (Sindy) berharap, melalui giat yang dipelopori Osis SMKN 1 Sumenep, mampu memberikan kesadaran untuk Siswa-Siswi dan warga Sekolah akan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan.

“Kegiatan ini, tiada lain hanya untuk peduli sekaligus mengharap kesadaran bersama untuk peduli terhadap lingkungan sekolah” Imbuhnya

 

Pada kegiatan SMKN 1 Sumenep peduli lingkungan, dikemas dengan penanaman bibit pohon, membersihkan kelas dan penilaian kelas terbersih.

Dalam sambutannya, Zainul Sahari Kepala SMKN 1 Sumenep memaparkan, Kegiatan peduli lingkungan merupakan bagian penting dari Program Pemerintah Provinsi Jawa Timur, sehingga pihaknya apresiasi giat yang dimunculkan Osis SMKN 1 Sumenep.

“Peduli lingkungan, juga bagian dari Program Pemerintah Provinsi Jawa Timur, dalam menciptakan lingkungan bersih di Sekolah”

Di Tempat yang sama, Zainul Sahari turut mengajak, kepada seluruh keluarga besar SMKN 1 Sumenep, bisa membudayakan lingkungan bersih dan indah.

Tidak ada komentar

Tinggalkan Komentar

 

Silahkan masuk untuk bisa menulis komentar.

Pengumuman

Diterbitkan :
PENGUMUMAN PELULUSAN 2024
Bagi siswa yang telah dinyatakan  :  LULUS    setelah  menempuh Penilaian Akhir Sumatif Jenjang SMK, diharapakan..
Diterbitkan :
Pembekalan PKL
Pembekalan Praktik Kerja Lapangan akan dilaksanakan pada hari Rabu 27 Oktober 2021 di Ruang kelas..
Diterbitkan :
Vaksinasi Tahap 2
Dalam rangka menyambut pelaksanaan kegiatan Kunjungan kerja industri (KKI) untuk kelas X Praktek Kerja Lapangan..

Hubungi Kami

SMKN 1 Sumenep
Jl. Trunojoyo 298 Patean
Sumenep 69451
Telp : 0328664107
Email : info@smk1sumenep.sch.id